Tips Lulus Tes Seleksi CPNS 2015 Cara Baru

Tips Lulus CPNS 2015
Cpnscasn- Menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) sepertinya masih menjadi prioritas utama di negri ini. Terlihat dari jumlah pelamar yang dari tahun-ketahun terus bertambah. Hal ini disambut baik pemerintah dengan cara menambah kuota lowongan sebanyak 100 ribu untuk tahun 2014.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Azwar Abubakar meminta kepada para pemuda di daerah agar mempersiapkan diri menghadapi seleksi CPNS 2015. Beliau juga meminta meminta pemerintah daerah segera mengkoordinir bimbingan belajar khusus CPNS. Hal itu, kata Azwar, perlu dilakukan untuk meningkatkan kemampuan para pemuda dalam mengerjakan soal-soal tes CPNS.

“Kalau kita kalah bersaing dengan peserta dari luar daerah, maka kapasitasnya harus ditingkatkan lagi, bukan sistemnya yang diubah,” jelas Azwar seperti dikutip laman Setkab.go.id.

Kalau pemerntah saja melalui Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi sudah mengisayaratkan kepada kita untuk mengikuti bimbingan belajar khusus CPNS kenapa kita haru mengharapka cara instan. Ubah pola pikir lama ke pola pikir yang baru tidak ada sukses diperoleh dengan cara mudah. Semoga tahun ini menjadi tahun keberuntungan bagi Anda, lulus CPNS 2015.

Demikian Tips Lulus Tes Seleksi CPNS 2015 Cara Baru semoga bermanfaat.


Untuk mendapatkan kisi-kisi CPNS 2015 dianjurkan untuk mendaftar di Cpnsonline Indonesia (Baca disini) selain soal yang selalu diupdate setiap tahunnya juga sudah tersedia soal dalam bentuk sistem CAT (Computer Asissted Test) resmi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN)
Editor : Calvin Nainggolan
Silahkan Berikan Tanggapan dan Saran Anda Atas Berita Ini!